Pertanyaan Seputar Program Guwosari Mantap
11 Februari 2025
FRAN KURNIAWAN
Dibaca 53 Kali

Halo warga Guwosari! Ada banyak pertanyaan seputar Program Guwosari Mantap? Tenang! Berikut ini QNA yang akan menjawab semua rasa penasaran kalian!
- Kapan Program Guwosari Mantap Akan Berlangsung?
- Gelombang pertama akan dilaksanakan pada Februari – Maret 2025.
- Berapa Lama Program Ini Berlangsung?
- Program ini berlangsung minimal 1 bulan dalam 1 gelombang.
- Apa Saja Syarat Pendaftaran?
- Mengisi formulir online dan Mengunggah KTP, KK, ijazah, dan surat izin orang tua
- Pendaftar Akan Ditempatkan di Bidang Apa?
- Peserta bisa memilih bidang sesuai minat saat mendaftar secara online.
- Apakah Program Ini Harus Penuh Waktu?
- Tidak! Program dapat disesuaikan dengan bidang yang dipilih.
- Apakah Mahasiswa Bisa Mengikuti Program Ini?
- Ya! Mahasiswa aktif bisa ikut serta.
- Apakah Siswa SMA/SMK/MA Bisa Mendaftar?
- Saat ini, siswa SMA/SMK/MA aktif belum bisa mengikuti program ini.
- Apakah Pendaftar Akan Mendapatkan Honor?
- Tidak, program ini bersifat sukarela dan tidak berbayar.
- Apa Keuntungan Mengikuti Program Ini?
- Pengalaman kerja nyata
- Sertifikat magang resmi
- Relasi & jaringan profesional
- Kesempatan mendapatkan beasiswa kuliah
Tertarik? Butuh info lebih lanjut?
Hubungi WhatsApp Kalurahan Guwosari: 081222484200
Jangan sampai ketinggalan! Segera daftar dan raih peluang emas bersama Program Guwosari Mantap!
#GuwosariMantap #QNAProgram #KesempatanEmas
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin